Categories: NewsPolitik

PO Bus Batal Sepihak ke GBK, Sandiaga Uno: “Kami Sudah Bisa Atasi”

PO Bus Batal Sepihak ke GBK, Sandiaga Uno: “Kami Sudah Bisa Atasi”

Jakarta – Sandiaga Salahudin Uno Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Persatuan Pembangungan (PPP) (Sandiaga Uno) mengunjungi kawasan Rawa Badak, Jakarta Utara, Sabtu (3/2/2024).

Sabtu siang Dalam kunjungan, Sandiaga Uno merespon soal sejumlah perusahaan oto (PO) bus yang membatalkan sepihak mengangkut para massa pendukung capres dan cawapres nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Dimana para massa pendukung Ganjar-Mahfud sudah bersiap untuk konvoi menghadiri kampanye akbar di Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta sore hari ini.

Kita akan mempersiapkan konvoi menuju ke GBK karena ini adalah kampanye akbar di Jakarta. Kita yakin dengan tagline kita harga murah kerja mudah hidup berkah bersama Ka’bah kita bisa menjemput kemenangan di tanggal 14 Februari.” ujar Sandiaga Uno.

“Selain itu,Kami sudah bisa mengatasi karena beberapa PO bus itu membatalkan sepihak, tadi kita melakukan koordinasi untuk simpatisan PPP menggunakan kendaraan bermotor sendiri, pribadi dan kita saling bergotong-royong.” lanjutnya.

Untuk itu, Sandiaga Uno meminta agar simpatisan tidak perlu lagi berkeluh kesah.

Jadi kita jangan terlalu berkeluh kesah memperpanjang perdebatan ini. Kita tetap semangat menuju GBK bersama-sama dengan apapun itu.

Bisa jalan kaki, bisa kendaraan motor pribadi tapi yang terpenting kita suarakan PPP mengusung persatuan menjemput kemenangan.

Kunjungan Sandiaga Uno ke kawasan Rawa Badak dalam rangka menggelar sembako murah untuk masyarakat.

Karena itu kita perjuangkan harga murah kerja mudah dan hidup berkah ini sesuai dengan apa yang diharapkan oleh masyarakat di Jakarta Utara.” jelasnya.

(Wahyuni Adina Putri)

 

Wahyuni Adina Putri

Recent Posts

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia Banyumas…

15 jam ago

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi Pangkep —…

16 jam ago

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban Jakarta…

17 jam ago

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur Semarang — Kepala Desa Klapagading Kulon, Kecamatan…

19 jam ago

Teknologi Jaringan, Pergeseran Wilayah Geopolitik Baru Dan Posisi Strategis Indonesia

Perkembangan geopolitik dunia memasuki babak baru, dengan semakin berkembangnya teknologi informasi (TI) yang memasuki fase…

1 hari ago

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis(Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis (Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas Banyumas…

2 hari ago