Categories: News

Rel Kereta Api Jurusan Tanjung Priok Menuju Kota Terganggu Akibat Tergenang Banjir

Rel Kereta Api Jurusan Tanjung Priok Menuju Kota Terganggu Akibat Tergenang Banjir

Jakarta – Hujan dera dengan intensitas tinggi mengguyur seluruh wilayah DKI Jakarta. Akibat hal ini, banyak pemukiman penduduk dan juga jalan umum yang mengalami terendam banjir. Tak hanya itu, jalur rel kereta Commuter line juga tidak luput dari genangan air.

Inilah Lintasan kereta kebon bawang atau tepatnya berada di samping Jakarta International Stadion (JIS). Pada kawasan ini, banjir telah menutup jalur sejak pagi hingga membuat perjalanan kereta tujuan Tanjung Priok menuju Kota maupun sebaliknya terganggu.

Banjir di jalur rel kereta ini diduga karena intensitas hujan yang tinggi dan terjadi sejak semalam. Sehingga pembuangan air yang ada disekitar rel tidak dapat menampung kapasitas air yang datang dan membuat perjalanan kereta terhenti sementara.

Petugas pintu perlintasan di Kebon Bawang , Untung mengatakan bahwa kejadian banjir di lintasan kereta Tanjung Priok menuju Kota sudah sering terjadi pada saat hujan besar. Namun hal ini tidak berlangsung lama dan langsung cepat kering.

“Malamkan hujannya sampai pagi tadi. (Banjir) inimah sudah sering kalau debit airnya tinggi ya tergantung nasib-nasibnya. Tapi sekarang sudah ada yang lewat, sudah aman lagi,” pungkasnya.

(Wahyuni Adina Putri)

Wahyuni Adina Putri

Recent Posts

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia Banyumas…

7 jam ago

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi Pangkep —…

7 jam ago

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban Jakarta…

9 jam ago

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur Semarang — Kepala Desa Klapagading Kulon, Kecamatan…

11 jam ago

Teknologi Jaringan, Pergeseran Wilayah Geopolitik Baru Dan Posisi Strategis Indonesia

Perkembangan geopolitik dunia memasuki babak baru, dengan semakin berkembangnya teknologi informasi (TI) yang memasuki fase…

17 jam ago

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis(Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis (Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas Banyumas…

1 hari ago