Categories: News

Siraman Rohani Bagi Tahanan, Supaya Tidak Mengulangi Perbuatannya Lagi

Siraman Rohani Bagi Tahanan, Supaya Tidak Mengulangi Perbuatannya Lagi

Jakarta – Satuan Tahanan Dan Barang Bukti Polres Pelabuhan Tanjung Priok, menggelar Pembinaan Rohani dan Mental kepada para tahanan warga binaan agar tidak mengulangi perbuatannya lagi, melanggar hukum.

Ustadz Roni Bodax memberikan ceramah bahwa kita bertemu di Rumah Tahanan karena Allah. Kita bisa hidup ini pun atas pertolongan Allah. Ketika mentaati perintah Allah, pasti ada kemudahan. Kalau kita sering berdoa dan memohon kepada Allah ingin cepat bebas tapi itu tidak mungkin langsung dikabulkan langsung tiba-tiba bebas. Karena kita melakukan kesalahan, harus kita pertanggung jawabkan dan harus kita jalani juga. Tapi minimal kita ada ikhtiar, kita berdoa kepada Allah agar diberi kemudahan, kesehatan, keluarga yang kita tinggal sehat, sukses dan mendapatkan perlindungan dari Allah SWT.

Setelah kita dibina oleh Polisi disini dalam hal ini Polres Pelabuhan Tanjung Priok, agar kita semua mendapatkan bimbingan, petunjuk, arahan dan keberkahan dalam menjalani hukuman saat ini, ungkap Kasattahti Polres Pelabuhan Tanjung Priok IPTU Indra Basuki, S.H., M.H. Sabtu (5/7/2025).

Terima kasih buat silaturahmi saat ini, Ustadz Roni Bodax, bisa berkunjung ke Polres Pelabuhan Tanjung Priok. Dan kita bisa silaturahmi ke teman-teman tahanan yang ada di Polres Pelabuhan Tanjung Priok.

Semoga di lain waktu, di lain kesempatan, kita diberi kesehatan, diberi rezeki oleh Allah SWT, biar kita bisa berjumpa lagi.

Kasattahti Tahti mengucapkan terima kasih kepada Ustadz Roni Bodax dan Tim dakwah. Semoga kedepan silaturahmi kita lebih baik lagi dan terus lagi untuk memberikan yang terbaik untuk tahanan binaa kita.
(Wahyuni adina putri)

Wahyuni Adina Putri

Recent Posts

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia Banyumas…

15 jam ago

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi Pangkep —…

16 jam ago

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban Jakarta…

17 jam ago

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur Semarang — Kepala Desa Klapagading Kulon, Kecamatan…

19 jam ago

Teknologi Jaringan, Pergeseran Wilayah Geopolitik Baru Dan Posisi Strategis Indonesia

Perkembangan geopolitik dunia memasuki babak baru, dengan semakin berkembangnya teknologi informasi (TI) yang memasuki fase…

1 hari ago

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis(Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis (Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas Banyumas…

2 hari ago