Categories: NewsViral

Tiga Wanita Main TikTok di Dalam Masjid, Warganet Geram

Pamekasan – Baru-baru ini jagat maya dihebohkan lagi dengan viralnya tiga orang wanita bermain tiktok di sebuah masjid.

Video tiktok berdurasi 15 detik ini diunggah pada 14 Februari 2020 silam, memperlihatkan tiga wanita joget bergantian diringi lagu dangdut.

Video yang pertama kali diunggah oleh akun Facebook Firdaus Sanusi menjadi viral dan telah dibagikan lebih dari 1.7 juta kali.

Keterangan pengunggah video sebagai berikut. “Dari wajah nya lumayan cantik-cantik..

Penampilan nya sudah menutupi aurat..Tapi ada kejanggalan dalam diri mereka bertiga,yg paling depan orang proppo pamekasan yg nomer dua orang sampang dan yg terahir nomer tiga adalah orang pamekasan juga

“Masjid yg sudah dari dahulu kala terbilang rumah allah telah dijadikan ajang hiburan tiktok, apakan pantas atau layak kalau mereka dibilang wanita sholihah,, yg seharusnya dijadikan tempat sholat bukannya dihormati malah dijadikan tempat yg tak berharga bagi mereka,, pantaskah mereka dihormati dan pantaskah mereka dikagumi..”

Atas ulah mereka, warganet pun geram dan melontarkan beragam komentar. Salah-satunya Yuni Yuni,

“Sayang cantik2 tdk punya sopan santun kalo pengen jd artis ikut aja ajang pencarian bakat jgn di masjid dong tempat ibadah tauuuu!!!”

Berikut ini video emak-emak main tiktok di dalam masjid :

(rnd)

Rendra Azzam

View Comments

Recent Posts

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia

Alumni ITB 1975 Sambangi Kebun Durian Bhinneka Bawor Banyumas, Bukti Durian Lokal Kian Mendunia Banyumas…

12 jam ago

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep, Pimpin Apel Arahan dan Beri Apresiasi Personel Berprestasi Pangkep —…

13 jam ago

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban

Kepadatan Kapal di Pelabuhan Muara Angke Picu Keluhan Pengusaha, Polisi dan UPPP Lakukan Penertiban Jakarta…

14 jam ago

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur

Audit Inspektorat Dipersoalkan, Kades Klapagading Kulon Temui Gubernur Semarang — Kepala Desa Klapagading Kulon, Kecamatan…

16 jam ago

Teknologi Jaringan, Pergeseran Wilayah Geopolitik Baru Dan Posisi Strategis Indonesia

Perkembangan geopolitik dunia memasuki babak baru, dengan semakin berkembangnya teknologi informasi (TI) yang memasuki fase…

23 jam ago

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis(Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas

Dinas Daftarkan Hak Kekayaan Intelektual, Indikasi Geografis (Durian Bhineka Bawor) Lindungi Varietas Unggulan Banyumas Banyumas…

1 hari ago